SMA Negeri 1 Bubon Laksanakan Upacara 17 Agustus 2022

Banda layung- Sebuah kepercayaan yang diberikan terhadap lembaga pendidikan SMA Negeri 1 Bubon menjadi penyelenggara upacara HUT ke 77 Kemerdekaan RI, Tingkat Kecamatan Bubon Kabupaten Aceh Barat.
Pelaksaan upacara yang berlangsung di Lapangan bola kaki Peulanteu kecamatan Bubon Kabupaten Aceh Barat berlangsung khidmat, lancar dan sukses.
Bertindak sebagai Inspektur Upacara Camat Bubon Fhariani, S.Ag. Ma,
Sedangkan untuk pasukan pengibar bendera pusaka (Paskibraka) dari SMA Negeri 1 Bubon , yakni Farah Adiba (Pembawa Baki), Saipudin, Firhad Nazid, Suwirta (Pengibar, Pembentang, Penggerek) Muhammad Yatim (Danton) serta 28 siswa lain nya.
Peserta upacara diantaranya Pleton Asn PGRI yang terdiri dari guru SD, SMP dan SMA yang berada di lingkungan Kecamatan Bubon, Keucik, Siswa SD, SMP, dan SMA yang ada di lingkungan Kecamatan Bubon, dan Aparatur desa.
Serta dihadiri oleh Camat Bubon, Danposramil 06 Bubon, Kapolsek Bubon, imum mukim Kecamatan Bubon, Ketua KPA Aceh Barat beserta anggota.
Share This Post To :
Kembali ke Atas
Artikel Lainnya :
- Character Building Bagi Guru SMA NEGERI 1 BUBON
- Yasinan Jumat SMA Negeri 1 Bubon
- PERJUSAMI SMA NEGERI 1 BUBON
- Pelatihan Google Form Untuk Guru SMA Negeri 1 Bubon
- In House Training Pembelajaran Intrakurikuler dan P5 di SMA Negeri 1 Bubon
Kembali ke Atas